Jakarta, CNBC Indonesia – Menteri Perubahan Iklim dan Energi Australia Chris Bowen mengatakan pembebasan tahanan bom Bali Umar Patek di Indonesia akan menjadi perhatian warga Australia. Pasalnya, Bangsa Kanguru kehilangan banyak orang tercinta dalam serangan teroris tersebut.
Simak selengkapnya dalam acara CNBC Indonesia Evening Up (Jumat, 12/08/2022) berikut ini.
Tonton live streaming program TV CNBC Indonesia lainnya di sini