
Akting Iko Uwais Lawan Jason Statham Dipuji di Expend4bles
Jakarta – Iko Uwais kembali berlaga dalam film Expend4bles melawan aktor ternama Jason Statham. Baru saja tayang dan belum genap seminggu, filmnya menuai rekor di China dengan angka fantastis. Dilansir dari data yang dimuat oleh Artisan Gateway, ditampilkan jika film yang dibintangi Iko Uwais itu telah berhasil mengumpulkan 11 juta USD atau senilai dengan Rp…