
Kemenkeu Ungkap Efek Lonjakan Harga Minyak ke Subsidi BBM
Jakarta, CNBC Indonesia – Kementerian Keuangan mengungkapkan kenaikan harga minyak mentah global yang saat ini berada di level US$ 90 per barel masih cukup aman. Utamanya bagi anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) 2023 untuk bisa menahan harga BBM bersubsidi. Kepala Pusat Kebijakan Ekonomi Makro (PKEM) Abdurohman mengatakan pihaknya selalu memonitor berbagai asumsi terutama yang…